Jakarta, Bawaslu Kota Pariaman-Bawaslu Pariaman hadiri rapat evaluasi kinerja pelaksanaan anggaran bawaslu triwulan III TA 2024 dan langkah-langkah strategis percepatan pelaksanaan anggaran triwulan IV yang diselenggarakan oleh Bawaslu RI di Hotel Grand Paragon pada tanggal 15-18 Oktober 2024.
Jakarta, Bawaslu Kota Pariaman-Dalam menerapkan sistem Pengendalian Intern Pemerintah Terintegrasi di lingkungan Bawaslu, Bawaslu Provinsi dan Bawaslu Kabupaten/Kota, Bawaslu Kota Pariaman menghadiri undangan dari Bawaslu RI terkait Rapat Kerja Teknis Manajemen Resiko Bawaslu Tahun 2024 gelombang
Pariaman, Bawaslu Kota Pariaman-Bawaslu Pariaman bersama Panwaslu Kecamatan Pariaman Tengah melaksanakan bawaslu goes to community bersama komunitas KB di rumah Tabuik Pasa pada selasa, (15/1024).
Pariaman, Bawaslu Kota Pariaman-Demi tingkatan Pengawasan Partisipatif terhadap masyarakat dan guna melakukan upaya pencegahan dan memberikan pemahaman politik kepada masyarakat, Panwaslu Kecamatan Pariaman Utara kembali mengelar Acara Bawaslu Goes to Community bersama Komunitas Yasinan Azh
Pariaman, Bawaslu Kota Pariaman-Riswan selaku Ketua Bawaslu Kota Pariaman dan staf Masrizal melakukan Pengawasan dan monitoring percetakan surat suara calon walikota dan wakil walikota pariaman tahun 2024 di PT. Temprina Media Grafika Kabupaten Semarang, pada Minggu (13/10/24).